Sering kita mendengar dari orang-orang sebuah ucapan "apa lah arti sebuah nama?". Namun, percaya atau tidak, nama itu memiliki arti dan sejarah tersendiri. Beberapa tempat diberi nama melalui sebuah sejarah panjang, atau juga berdasarkan kejadian.
Begitu pula dengan Natuna. Ada banyak asal usul tentang nama Natuna ini, mulai dari bahasa Belanda dan China. Mari kita ulas satu persatu.
Kata Natuna di ambil dari bahasa Belanda yaitu “Natunae” yang artinya “alami“. Pulau Natuna bermakna pulau yang alami, dilihat keindahan panorama alamnya seperti gugusan pulau-pulau besar dan kecil dimana keindahannya begitu kental dibentuk oleh alam. Lagi pula sampai sekarang pulau-pulau di Kabupaten Natuna yang terdiri dari beberapa obyek wisata yang masih natural di beberapa wilayah seperti Ranai, Sedanau, Pulau Subi, Pulau Laut, Kelarik, Midai, dan Serasan masih belum banyak di sentuh oleh tangan manusia.
Ada pula yang menyebutkan nama Natuna berasal dari bahasa China, "Nan Toa" yang berarti "Pulau Besar". Kata ini tertulis dalam buku seorang pendeta China pada jaman kerajaan Sriwijaya. Dalam perjalanannya ia singgah dibeberapa pulau, ada yang besar, ada pula yang kecil. Yang besar disebut Nan Toa, yang dengan pelafalan dialeg melayu menjadi Natuna dan tersebar luas ke masyarakat.
Ada versi yang lain?
Kata Natuna di ambil dari bahasa Belanda yaitu “Natunae” yang artinya “alami“. Pulau Natuna bermakna pulau yang alami, dilihat keindahan panorama alamnya seperti gugusan pulau-pulau besar dan kecil dimana keindahannya begitu kental dibentuk oleh alam. Lagi pula sampai sekarang pulau-pulau di Kabupaten Natuna yang terdiri dari beberapa obyek wisata yang masih natural di beberapa wilayah seperti Ranai, Sedanau, Pulau Subi, Pulau Laut, Kelarik, Midai, dan Serasan masih belum banyak di sentuh oleh tangan manusia.
Ada pula yang menyebutkan nama Natuna berasal dari bahasa China, "Nan Toa" yang berarti "Pulau Besar". Kata ini tertulis dalam buku seorang pendeta China pada jaman kerajaan Sriwijaya. Dalam perjalanannya ia singgah dibeberapa pulau, ada yang besar, ada pula yang kecil. Yang besar disebut Nan Toa, yang dengan pelafalan dialeg melayu menjadi Natuna dan tersebar luas ke masyarakat.
Ada versi yang lain?
Pantai Pasir Marus, Bunguran Barat
Pantai Cemaga, Bunguran Selatan
Pantai Air Putih, Midai
Batu Sindu n Pulau Senua, Bunguran Timur......
sumber artikle : natuna.org